Anda ingin Menjadi WEB Desainer?? Pelajari 3 Hal ini
Dalam
perkembangan teknologi yang sangat pesat seperti sekarang, website benar-benar
menjadi salah hal penting dalam pembagian informasi. Tak jarang juga website
juga dijadikan tempat untuk berbisnis, belajar, menghibur diri dan lain-lain.
Terlebih lagi jika tampilan dari website tersebut sangat enak untuk dilihat.
Sumber: |
Maka dari banyak sekali orang berminat menjadi seorang Web Desainer.
Jika Anda ingin
menjadi seorang Web Desainer, berikut merupakan hal yang harus Anda pelajari
HTML
Sumber : |
HTML atau
HyperText Markup Language adalah bahasa
Markup yang digunakan untuk untuk menampilkan konten apa saja yang yang Anda
inginkan seperti text, gambar, video, music dan lain-lain. Untuk menjadi
seorang Web Desainer, HTML memang wajib untuk kamu pelajari dan kuasai.
CSS
Sumber: |
CSS atau
Cascading Style Sheet merupakan bahasa
style sheet yang digunakan untuk memberikan style/gaya kepada konten website
kita yang kita markup menggunakan HTML. CSS kita gunakan untuk memberikan gaya
seperti margin, padding, letak, warna, background, font-size dan lain-lain.
JAVASCRIPT
Sumber: |
Javacript
merupakan sebuah bahasa pemrograman Web di bagian Client Side yang sangat
popular. Bahasa ini digunakan untuk membuat suatu website interaktif, dinamis
dan kenyamanan pengguna. Selain itu, dengan ditemukannya AJAX dimana membuat
suatu website mengakases data tanpa perlu merefresh page kembali. Sehingga
dengan mempelajari Javascript merupakan nilai plus tersendiri bagi Web Desainer
Demikianlah
hal-hal yang wajib dipelajari jika Anda ingin menjadi Web Desainer, Semoga postingan
ini bermanfaat untuk Anda.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar